Mempercepat akses start menu??Berikut ini tips bagi anda yang merasa akses start menu-nya pada windows berjalan sangat lama. Dengan tips ini diharapkan anda dapat mempercepat kinerja akses start menu komputer anda.
1. Buat backup dari registry komputer anda
2. klik start -> menu run, lalu ketik regedit sehingga muncul jendela registry editor.
3. Kemudian klik HKEY_CURRENT_USER >> CONTROL PANEL >> DESKTOP >>.
4. Kemudian lihat di jendela sebelah kanan. Cari variable MenuShowDelay. Ganti nilainya degan nilai yang lebih kecil dari sekarang.
5. Lakukan klik double pada MenuShowDelay hingga muncul jendela edit string,isikan nilai 0 atau sesuai keinginan anda. catt : semakin kecil nilainya, semakin cepat.
6. Restart komputer anda.
Senin, 11 Agustus 2008
Mempercepat Start Menu
Labels:
TIPS dan TRIK
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
sip! thank ilmunya . . .
sama2..
Posting Komentar